Pages

Wednesday, January 7, 2015

Cara Membuat Screenshot Monitor agar Kursor Mouse Terlihat

1. Download aplikasi PicPick (12 MB). Gratis dan bekerja untuk Windows 7, 8, dan 8.1


2. Install kemudian buka PicPick


3. Klik File Program Options Capure > Include cursor image > OK

Cara Membuat Screenshot Monitor agar Kursor Mouse Terlihat

4. Lakukan screenshot maka PicPick otomatis akan menangkap dan menampilkan hasilnya


5. Langkah terakhir, simpan gambar

Cara Membuat Screenshot Monitor agar Kursor Mouse Terlihat


Cara Membuat Screenshot Monitor agar Kursor Mouse Terlihat
Hasilnya seperti ini
Tool gratis ini kaya akan fitur screenshot. Lengkap dengan fitur pengeditan, shortcut keyboard, input icon, bahkan share ke internet. Sobat dapat memilih metode screenshot seperti Full-screen, Active Windows, Window Control, Scrolling Window, Region, Fixed Region, dan Freehand. Asesoris grafis juga tersedia seperti Color Picker, Color Palette, Magnifier, dan lainnya.

Jujur saja, software hebat ini baru pertama kali saya gunakan dan benar-benar sangat membantu aktivitas saya. Terutama dalam pembuatan screenshot untuk membuat artikel di blog. Fitur lengkap lainnya dapat sobat lihat pada menu Program Options.

PicPick, more than LightShot, more than Paint...

Alternative Tutorial

Cara Membuat Screenshot Monitor agar Kursor Mouse Terlihat
Another version

No comments:

Post a Comment